Jumat, 02 Oktober 2020

Cara Print Screen di PC/Laptop Windows 10 - dengan Tombol Keyboard, dan Snipping Tools

Hasil Print Screen juga umum digunakan untuk pelaporan, bahan gambar pada user manual guide, dan koordinasi untuk memudahkan pekerjaan. video ini memberikan gambaran cara-cara melakukan Print Screen di PC/Laptop Windows 10. Klik lebih lanjut pada timeline video berikut untuk langsung menuju ke tiga alternatif cara tersebut: 1. 0:43, Cara print Screen Active Windows yaitu dengan menekan sekaligus tombol ALT+ PRT SC 2. 1:55 Cara print Screen keseluruhan layar yaitu dengan menekan sekaligus tombol CTRL + PRT SC 3. 2:43 Dengan menggunakan aplikasi SNIPPING TOOL
Video berikut menunjukkan Cara melakukan Print Screen di PC/Laptop Windows 10 - Tanpa Install Tambahan Software yakni dengan dengan Tombol Keyboard, dan Aplikasi Snipping Tools yang merupakan aplikasi bawaan Windows 10.



Related Post:


Untuk lebih memudahkan, mengefisiensi waktu dalam editing Screenshot sebelum dikirim, atau di share ada pula Cara Print Screen di PC/Laptop Windows 10 dengan Aplikasi Lightshot yang tutorialnya dapat disimak di Sini

Tidak ada komentar: